Untuk memastikan lembaga ad hoc KPU dan Bawaslu di Kabupaten Kerinci, BPJS Ketenagakerjaan Kerinci bersama Badan Kesbangpol Kerinci menyelenggarakan koordinasi dan mendiskusikan terbatas Perlindungan petugas lapangan KPU dan Bawaslu Kab. Kerinci yang diselenggarakan di Cafe Lamanda Sungai Penuh (3/10).
Kepala Cabang BPJS Ketenagakerjaan Kerinci Edwar mengatakan perlindungan bagi petugas penyelenggaraan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kerinci periode 2024-2029 sangat penting mengingat beban pekerjaan petugas ad hoc yang cukup berat dan aktivitas yang sangat tinggi sehingga penting diberi perlindungan.
Sementata Anton Pudy Sekretatis KPU Kerinci Supryono Sekretaris Bawaslu Kerinci siap untuk mengasuransi perlindungan bagi petugas lapangan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. (*Red)